VISI:
"Terwujudnya sekolah yang unggul dalam teknologi dan berakhlaq mulia"
Indikator Visi:
1. Terwujudnya pembelajaran berlandaskan Aqidah Islam.
2. Terwujudnya pembelajaran berdasarkan keluhuran budi pekerti.
3. Terbentuknya karakter peserta didik yang islami sehingga menjadi sikap hidup keseharian baik disekolah maupun di masayarakat.
4. Terwujudnya pengembangan diri Peserta didik melalui pembinaan bakat dan minat berlandaskan teknologi.
5. terwujudnya prilaku hidup yang kompetitif, dan berorientasi pada perkembangan teknologi bagi seluruh warga sekolah.
MISI:
1. Melaksanakan pembelajaran dan bimbingan secara efektif sehingga dapat berkembang secara optimal sesuai dengan potensi yang dimiliki
2. Menumbuhkembangkan semangat keunggulan secara intensif kepada seluruh warga sekolah
3. Penanaman, pemahaman, dan pengamalan terhadap nilai-nilai Islam
4. Melaksanakan manajemen partisipatif yang melibatkan seluruh warga sekolah
5. Menyediakan sarana dan prasarana pembelajaran
6. Melaksanakan sistem informasi manajemen yang akurat